Kategori: Destinasi Wisata Pulau Pari
Sangat beruntung mendapatkan sunset di Pulau Pari, padahal hari itu cuaca agak mendung, mendekati jam 18.00 WIB matahari sedikit malas memperlihatkan sinarnya. Sunset di Pantai Pasir Perawan Pulau Pari memang indah, seindah pasangan muda yang sedang memadu kasih, ciee..
Ada beberapa spot sunset di Pulau Pari, antara lain di Bukit Matahari, Pantai Kresek dan Pantai Berbintang. Dari beberapa spot tersebut, ada perbedaan di masing-masing tempat dari segi pemandangan dan keindahan sunset itu sendiri.
Yang pasti, sangatlah indah apabila kita akan hunting sunset di daerah Pulau Pari.
Mengantar Senja Di Pulau Pari
Socialize It →
|
|
Sangat beruntung mendapatkan sunset di Pulau Pari, padahal hari itu cuaca agak mendung, mendekati jam 18.00 WIB matahari sedikit malas memperlihatkan sinarnya. Sunset di Pantai Pasir Perawan Pulau Pari memang indah, seindah pasangan muda yang sedang memadu kasih, ciee..
Ada beberapa spot sunset di Pulau Pari, antara lain di Bukit Matahari, Pantai Kresek dan Pantai Berbintang. Dari beberapa spot tersebut, ada perbedaan di masing-masing tempat dari segi pemandangan dan keindahan sunset itu sendiri.
Yang pasti, sangatlah indah apabila kita akan hunting sunset di daerah Pulau Pari.
PariSeribu.com menyediakan informasi dan beragam Paket Wisata di gugusan Kepulauan Seribu.
Kami juga menyediakan pilihan Paket Open Trip atau Wisata Gabungan lengkap termasuk kapal penyebrangan, homestay, konsumsi dan wisata yang dapat anda ikuti dengan biaya yang terjangkau.
Label Pari
Pari Populer
-
Pulau Pari adalah sebuah pulau milik Pemerintah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta, yang berlokasi di kelurahan Pulau Pari kecamatan K...
-
Homestay Pulau Pari Homestay di Pulau Pari adalah fasilitas bagi wisatawan untuk menginap di Pulau Pari. Homestay ini di kelola oleh pen...
-
Pantai Bintang di Pulau Pari merupakan salah satu pantai untuk hunting sunset atau matahari terbenam. Terletak di bagian barat Pulau Pa...